Senin, 07 Desember 2009

KISI-KISI UJIAN SEMESTER GANJIL 2009/2010 KELAS XI IPA/IPS

KISI-KISI SOAL UJIAN SEMESTER GANJIL
SMA ANGKASA-1 LANUD MEDAN
TP. 2009/2010

Mata Pelajaran : Teknologi Informasi Komunikasi
Kelas/Program : XI (Sebelas)/IPA & IPS


01. Tuliskan asal usul kata internet dan artinya?
02. Jelaskan 5 manfaat internet bagi kehidupan ?
03. Jelaskan 3 efek-efek negatif penggunaan internet ?
04. Sebutkan 2 macam perbedaan antara mail box di kantor pos dan mail box e-mail ?
05. Apakah kepanjangan dari :
a. ISP
b. TCP
c. http
d. www
e. HTML
06. Apa arti istilah internet di bawah ini :
a. home page
b. browser
c. chatting
d. download
e. upload
07. Peralatan apa sajakah yang diperlukan untuk mengakses internet dari suatu ISP dengan
sistem wireless ?
08. Bagaimanakah urutan cara mengaktifkan Internet Explorer melalui :
a. Start Menu
b. Icon Pada Desktop
09. Dibidang apakah nama domain di bawah ini :
a. edu
b. gov
c. com
d. mil
e. net
f. org
10. Sebutkan 5 alamat ISP yang dikenal di Indonesia ?
11. Apa fungsi icon pada standart button di bawah ini :
a. Back
b. Forward
c. Stop
d. Represh
12. Jelaskan perbedaan LAN, MAN, dan WAN !
13. Apa yang Anda ketahui tentang 3G dan Wi-Fi ?
14. Apa perbedaan Cc dan Bcc dalam pengiriman E-mail ?
15. Jelaskan perbedaan antara homepage dan situs web ?


------------------- SELAMAT BEKERJA ----------------------

Tidak ada komentar:

Posting Komentar